Langsung ke konten utama

Cara memasang twibbon Hipmi Masuk Desa III

Nah gimana nih cara masang twibbon nya ?
1. Download dulu ya aplikasi Picsart.
2. Pilih foto kalian yang mau dijadikan backround twibbon.
3. Pilih icon + , setelah itu pilih twibbon nya.
4. Lalu ukur twibbon tersebut ( tarik sesuai pada icon garis siku-siku)
5. Setelah itu pilih icon Tool lalu pilih crop.
6. Dan ukuran 1:1 ( harus 1:1) agar ukurannya semuanya rata .

Note : Jadi nanti yang di point 4 tariknya nya jangan terlalu lebar.

Komentar